Cara Mengganti Password User WordPress di Cpanel
Cara Mengganti Password User WordPress di Cpanel
Anda lupa dengan password wordpress? ok kali ini saya ingin memberikan cara mengganti password user wordpress di cpanel.
Memang anda bisa merubah password pada menu wp-admin tetapi bagaimana jika anda juga lupa email untuk reset password anda, bahkan terkadang sering gagal mungkin karena jaringan yang lemot. Yuk ikuti tutorial berikut
1.Silahkan anda masuk ke cpanel dan pilih phpmyadmin
2. Pilih database wordpress anda dan masuk ke tabel user atau wp_user
3. Klik Edit pada user yg ingin anda reset passwordnya
4. Pada user_pass silahkan anda rubah password dan jangan lupa rubah pilihan function menjadi md5
Mengganti password di cpanel telah selesai, sekarang coba anda masukkan user dan password anda yang baru di admin area wordpress
Selamat Mencoba