WordPress merupakan salah satu CMS (Content Management System) yang paling di sukai pengguna internet sekarang ini, karena kemudahan menggunakannya tanpa harus tahu coding sama sekali. Ada 2 cara untuk instalasi wordpress yaitu di localhost dan cpanel. Bagi anda yang ingin latihan menggunakan wordpress secara localhost maka itu sangat baik karena anda bisa mengembangkan ide dan […]
Melanjutan Pelatihan Pembuatan Website yang telah dokterweb lakukan di SMU1 Lhokseumawe dimana minat untuk mengikuti pelatihan itu banyak tetapi terbatas karena lab komputer hanya bisa menampung 20 pc saja. Sehingga kami mengulang kembali proses untuk membuat website tersebut dengan baik dan benar, dan langkah awal untuk membuat website adalah dengan menginstall web server xampp. Ada […]
Sering kita temui website yang menampilkan video dari youtube atau mp3 yang langsung bisa di mainkan ataupun peta yang di sematkan pada website tersebut. WordPress sebagai salah satu CMS yang sangat di sukai oleh dunia saat ini sangat mendukung system embed baik file berupa video, audio, maps dan lainnya. Peta sangat diperlukan pada sebuah website […]